TUJUAN DARI
PEMBUATAN KARYA ILMIAH, ANTARA LAIN :
- Memberi
penjelasan
- Memberi
komentar atau penilaian
- Memberi
saran
- Menyampaikan
sanggahan
- Membuktikan
hipotesa
Karya ilmiah adalah suatu karya dalam bidang ilmu
pengetahuan (science) dan teknologi yang berbentuk ilmiah. Suatu karya
dapat dikatakan ilmiah apabila proses perwujudannya lewat metode ilmiah. Jonnes
(1960) memberikan ketentuan ilmiah, antara lain dengan sifat fakta yang
disajikan dan metode penulisannya.
This comment has been removed by the author.
ReplyDelete